Cerita Padang Theater: Buku, Copet, dan Pekerja Seks Pernah Bertemu
Prolog: Rayuan Khas Bandit Suatu siang yang terik di Pasar Raya Padang pada akhir 2021, sebuah bangunan tua tetap murung, layaknya pertunjukan badai di langit. Suram dan kelabu. Pun dengan anak-anak tangganya. Bercelana jeans biru yang robek di bagian lutut, serta kemeja bermotif catur, aku meniti tangga tua, akan tetapi karismatik. Halnya kota di pesisiran, […]









